Candi Plaosan merupakan Candi Budha,karena pada candi ini terdapat stupa dan arca Budha.
Candi Plaosan juga disebut dengan candi kembar, dibagi menjadi dua kelompok candi yaitu candi Plaosan Lor dan candi Plaosan kidul.Candi Plosan Lor memiliki dua candi utama,dinamakan candi induk utara dengan relief yang menggambarkan tokoh-tokoh wanita, dan candi yang terletak di sebelah kanan (selatan) dinamakan Candi Induk Selatan dengan relief menggambarkan tokoh-tokoh laki-laki.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar